Almari peluru pintu 4 garengan adalah lemari baju dengan tiang bulat dikanan kirinya mirip sebuah peluru dan kaki almari ini dimodifikasi model garengan / bukan dengklok. Dengan modifikasi Almari ini menjadi lebih klasik penampilanya dan difavoritekan oleh penggemar lemari ukir jepara. Bahan yang digunakan juga dari kayu jati dengan tingkat kekeringan yang tinggi sehingga menghasilkan almari baju yang kokoh dan tahan lama / awet.